Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) SMP Negeri 5 Lempuing mengenalkan Kearipan Lokal

Nature

Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) SMP Negeri 5 Lempuing mengenalkan Kearipan Lokal

Rabu, 12 Juli 2023, Juli 12, 2023

Ogan Komering Ilir Faktaliputan.com Memasuki Tahun ajaran baru Tahun 2023/2024 SMP Negeri 5 Lempuing Kabupaten Ogan Komering Ilir Sumatera Selatan Melaksanakan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) Rabu, (12 july 2023)

Pelaksanaan dilaksanakan di Lingkungan Sekolah SMP Negeri 5 Lempuing Desa Cahya Bumi selama tiga hari pada hari senin,selasa dan Rabu (tanggal 10,11 dan 12 juli )

Kepala Sekolah SMP Negeri 5 Lempuing Baharuddin S,Pd menyampaikan kegiatan ini dilakukan untuk mengenalkan siswi dan siswa di lingkungan sekolah kita ini dengan mengenalkan cara Bergotong Royong, Kearipan Lokak yang ditanamkan kepada jiwa generasi bangsa siswa-siswi SMP Negeri 5 Lempuing ditahun ajaran baru 2023/2024 untuk menata Lingkungan sekolah yang nyaman bersih dan Indah,cetusnya.

Sementara itu,salah satu guru SMP Negeri 5 Lempuing Mukhtaridi,SH menyampaikan selamat bergabung kepada siswa-siswi yang telah dinyatakan Lulus di SMP Negeri 5 Lempuing ini,semoga siswa-siswi ini selama menjadi siswa -siswi di SMP Negeri ini menjadi siswa-siswa yang berprestasi mengharumkan nama sekolah serta keluarga selama menjadi anak didik SMP Negeri 5 Lempuing,tutupnya.

KARDI

TerPopuler